Kabar Komunitas:

Menegaskan Keterlibatan Perempuan Adat dalam KMAN VI

 

Seberapa penting kita hendak menegaskan partisipasi perempuan adat? Abina Rose Beno berbagi pandangan atas peran dan hubungan perempuan adat atas budaya dan tanah di Papua. Pelaksana Sekretaris Umum Solidaritas Perempuan Papua (SPP) sekaligus Anggota Pleno Dewan Adat Papua Representasi Perempuan Adat Tabi itu juga mengutarakan tentang bagaimana sosok “mama” (ibu) menjadi amat sentral dalam upaya untuk mengembalikan identitas Masyarakat Adat. Lalu, rencana-rencana apa saja yang akan dilakukan oleh kelompok perempuan adat di Wilayah Adat Tabi menuju KMAN VI? Simak obrolan jurnalis Masyarakat Adat Tetri Yokhu dalam Kabar Komunitas.

 

Download

The post Kabar Komunitas Menegaskan Keterlibatan Perempuan Adat Dalam KMAN VI appeared first on Radio Gaung AMAN.

Sumber : https://radio.aman.or.id/2022/09/22/kabar-komunitas-menegaskan-keterlibatan-perempuan-adat-dalam-kman-vi.html