Berita
Massa Aksi Tutup TPL di Polda Sumut: Sorbatua Siallagan Bukan Pelaku Kriminal, Bebaskan!
Oleh Risnan Ambarita Masyarakat Adat Tano Batak dan berbagai elemen yang tergabung dalam Aliansi Gerakan Rakyat Tutup TPL (Toba Pulp Lestari) mendesak Kapolda Sumatera Utara segera membebaskan tokoh adat Sorbatua Siallagan karena bukan pelaku kriminal. Sorbatua Siallagan merupakan penjaga wari

image article
PPMAN Kecam Tindak Kekerasan & Penangkapan Oleh Polisi Terhadap Masyarakat Adat di Berbagai Daerah
Oleh Apriadi Gunawan Perhimpunan Pembela Masyarakat Adat Nusantara (PPMAN) mengecam tindak kekerasan aparat kepolisian yang menangkap secara paksa sejumlah Masyarakat Adat di berbagai daerah. Berdasarkan data PPMAN, sedikitnya ada 17 orang Masyarakat Adat yang ditangkap polisi dalam sepekan in
image article
Pengurus AMAN Apresiasi Pelaksanaan Rakernas Usai Ditutup DAMANNAS
Oleh Rian Saputra dan Deni Putra Seluruh pengurus AMAN dari Sumatera hingga Papua mengapresiasi kegiatan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) AMAN VII yang dinilai telah berlangsung suskes.  Ketua Dewan AMAN Nasional (DAMANNAS) Stefanus Masiun menutup secara resmi kegiatan Rapat Kerja Na
image article
Rakernas AMAN VII Hasilkan Resolusi "Rejang Lebong"
Oleh Sepriandi dan Apriadi Gunawan Setelah melalui persidangan selama dua hari, akhirnya Rapat Kerja Nasional (Rakernas) AMAN VII berhasil melahirkan “Resolusi Rejang Lebong” yang berisi 23 butir  pernyataan sikap Masyarakat Adat. Resolusi ini disahkan jelang penutupan Ra
image article
Rakernas AMAN VII Membawa Berkah Bagi Masyarakat
Oleh Rian Saputra, Deni Putra dan Novi Yanti Rapat Kerja Nasional (Rakernas) AMAN VII di wilayah adat Kutei Lubuk Kembang, Kabupaten Rejang Lebong, Bengkulu membawa berkah bagi masyarakat yang berjualan di stand bazar. Sebanyak 15 stand bazar ikut meramaikan kegiatan Rakernas. Stan
image article
Sekjen AMAN Laporkan Perkembangan Organisasi di Rakernas AMAN VII
Oleh Sepriandi dan Deni Putra Sekretaris Jenderal AMAN Rukka Sombolinggi melaporkan sejumlah perkembangan organisasi terkait pengesahan Rancangan Undang-Undang (RUU) Masyarakat Adat, pembentukan Badan Usaha Milik Masyarakat Adat (BUMMA) serta pemetaan Wilayah Adat kepada peserta Rapat Kerja
image article
Sekjen Luncurkan Album Kompilasi Seniman di Malam Panggung Budaya
Oleh Sepriandi dan Sulastri Sekretaris Jenderal AMAN Rukka Sombolinggi meluncurkan album kompilasi seniman AMAN untuk mengenang perjuangan Gallis (Agus Sunardi) yang meninggal saat sedang menjalankan tugas di Kalimantan bulan lalu.   Gallis adalah Direktur Bidang Kebudayaan Kedeputia
image article
RUU Masyarakat Adat Jadi Bahasan Pokok di Rakernas AMAN VII
Oleh Deni Putra dan Sepriandi Rancangan Undang-Undang (RUU) Masyarakat Adat yang sudah 14 tahun tidak disahkan oleh pemerintah akan menjadi pokok bahasan utama dalam Rapat Kerja Nasional (Rakernas) AMAN VII yang berlangsung selama tiga hari di Desa Kutei Lubuk Kembang, Kabupaten Rejang Lebon
image article
Pidato Sekretaris Jenderal Aliansi Masyarakat Adat Nusantara Hari Kebangkitan Masyarakat Adat Nusantara (HKMAN) 2023 & 24 Tahun AMAN
Pidato Sekretaris Jenderal Aliansi Masyarakat Adat Nusantara Hari Kebangkitan Masyarakat Adat Nusantara (HKMAN) 2023 & 24 Tahun AMAN “Perkuat Resiliensi Teguhkan Gerakan Politik Masyarakat Adat yang Berdaulat, Mandiri, Bermartabat” 17 Maret 2023 Assalamua alaikum Warahma
image article
Ratusan Masyarakat Adat Meriahkan Kirab Budaya HKMAN dan Rakernas AMAN VII di Rejang Lebong
Oleh Novi Yanti, Erli Purwasih, Buhari Hadiantoro, Sunarto, Deni Putra Pagi yang cerah, ratusan Masyarakat Adat dari berbagai penjuru nusantara berkumpul di lapangan Setia Negara, Kecamatan Curup, Kabupaten Rejang Lebong, Bengkulu pada Jum’at (17/3/2023).    Mereka m