Berita
Masyarakat Adat di Asia Land Forum : Tantangan dan Harapan
Oleh Wulan Andayani Putri Forum Pertanahan Asia atau Asia Land Forum 2025 menyoroti berbagai tantangan  dan harapan yang dihadapi komunitas Masyarakat Adat dalam mempertahankan hak atas tanah dan sumber daya alam. Kegiatan yang dilaksanakan pekan lalu ini bertajuk “Reforma Agra

image article
Solidaritas Masyarakat Sipil Kawal Kasasi Sorbatua Siallagan di Mahkamah Agung
Oleh Shinta Aprillia Sejumlah organisasi masyarakat sipil dan mahasiswa yang tergabung dalam Solidaritas Masyarakat Sipil menggelar aksi damai mengawal kasasi Tetua Adat Sorbatua Siallagan di Mahkamah Agung (MA), Jakarta Pusat pada Rabu, 26 Februari 2025. Aksi damai yang berlangsung
image article
Pegiat Alam dan Lingkungan Dukung Perjuangan Masyarakat Adat di Sulawesi Utara
Oleh Imanuel Kaloh Sejumlah komunitas anak muda yang tergabung dalam pegiat alam dan lingkungan Sulawesi Utara mendeklarasikan dukungan mereka untuk Masyarakat Adat yang termarginalisasi oleh serangkaian aksi intimidasi dan kriminalisasi.  Para pegiat alam dan lingkungan yang terdiri dar
image article
AMAN Osing Tuntut HGU Perkebunan Kalibendo Dicabut
Oleh Dinda Anggun Lestari Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) Osing menuntut Hak Guna Usaha (HGU) PT Perkebunan Kalibendo dicabut karena telah melakukan alih fungsi lahan sepihak dari tanaman keras ke tanaman komoditi yang merugikan Masyarakat Adat di desa Kampunganyar, Kecamatan Glagah
image article
Mulyadi dari Suku Kauno Pimpin AMAN Enggano 
Oleh Muhammad Alfath Musyawarah Daerah Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) Enggano ke-III menetapkan Mulyadi dari Suku Kauno sebagai Ketua Pelaksana Harian AMAN Daerah Enggano periode 2025-2030 Mulyadi dipilih secara musyawarah mufakat oleh peserta Musda AMAN Enggano yang dihadiri lima ko
image article
Nestapa Sungai Arut : Urat Nadi Masyarakat Adat Dayak Yang Tercemar
Oleh Thata Debora Agnessia Para tetua adat masih mengenang sungai Arut di Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah  sebagai sumber kehidupan bagi makhluk hidup. Air sungainya bisa langsung diminum. Tak pelak, sungai yang terletak di komunitas adat Aruta, Kecamatan Arut Utara ini menjadi ur
image article
Sekjen AMAN Kunjungan ke  Wilayah Adat Comboios Brazil : Perkuat Spirit Perjuangan Masyarakat Adat
Oleh Eustobio Rero Renggi Sekretaris Jenderal Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) Rukka Sombolinggi melakukan kunjungan ke wilayah adat Comboios di Negara Bagian Espirito Santo, Brazil disela rangkaian agenda konsolidasi Aliansi Global Komunitas Teritorial atau Global Alliance of Territ
image article
AMAN Tapanuli Utara Fasilitasi Pembentukan Kelompok Usaha Masyarakat Adat
Oleh Risnan Ambarita Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) Daerah Tapanauli Utara memfasilitasi terbentuknya Kelompok Usaha Masyarakat Adat (KUMA)  di komunitas Masyarakat Adat Kenegerian Lumban Toruan, Kecamatan Purbatua, Kabupaten Tapanauli Utara, Sumatera Utara. KUMA ini nantinya me
image article
Hutan Adat Rusak Akibat Eksplorasi Skala Besar di Tanah Papua
Oleh Nesta Makuba Hutan adat di tanah Papua dilaporkan telah rusak akibat maraknya eksplorasi yang dilakukan dalam jumlah skala besar terhadap sumber daya alam Papua seperti tambang emas, nikel, kayu, minyak dan gas (migas). Eksplorasi besar-besaran terhadap sumber daya alam Papua ini dapat me
image article
Organisasi Lintas Sektor Dorong Percepatan Pengesahan Undang-Undang Masyarakat Adat
Oleh Wulan Andayani Putri Sebanyak 38 organisasi lintas sektor yang tergabung dalam “Koalisi Kawal RUU Masyarakat Adat” menyerukan percepatan pengesahan Rancangan Undang-Undang (RUU) Masyarakat Adat yang sudah satu dekade mangkrak di DPR. Seruan ini disampaikan menyusul masuknya ke